Adil Kepada Kawan & Lawan

ADIL KEPADA KAWAN & LAWAN

Fawaid dari Silsilah Ilmu Ushul Tafsir : Kitab Muqaddimah Fi Ushul At-Tafsir Karya Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah

Oleh : Al-Ustadz Abu Ubaidah Al-Ghandary
Masjid Darul Ilmi, Surabaya (C) 2020

Larangan dari Bid'ah dan Perkara Muhdats dalam Agama

LARANGAN DARI BID'AH DAN PERKARA MUHDATS DALAM AGAMA

Bab ke-18 dalam kitab Riyadhus Shalihin Karya Al-Imam An-Nawawy Rahimahullah

Oleh : Al-Ustadz Abu Ubaidah Al-Ghandary
Masjid Darul Ilmi, Surabaya (C) 2023

    Jarh wa Ta'dil dari Kitab Muqaddimah Ibnu Sholah

    AL-JARH WAT-TA'DIL

    Mengenal Sifat Orang Yang Diterima dan atau Ditolak Riwayatnya | Sifat Adilnya Rawi | Sifat Orang Yang Diterimah Jarh dan atau Tadilnya | Haruskah Jarh Mufassar Ataukah Cukup Mujmal | Beda Pendapat Jarh Yang Diterima | Yang Jadi Masalah Bukan Siapa Yang Di-Jarh Tapi Siapa Yang Men-Jarh | Jika Terkumpul Jarh dan Tadil Pada Seseorang | Tadil Mubham | Majhul dan Pembagiannya | Riwayat Mubtadi | Riwayat Mubtadi dan Kadzib

    Silsilah Dirosah Ulumil Hadits dari Kitab : 
    Ma'rifatu Ulumil Hadits (Muqaddimah Ibnu Sholah), Hal. 212

    Oleh : Al-Ustadz Abu Ubaidah Al-Ghandary
    Masjid Darul Ilmi, Surabaya (C) 2022

    20 Pedoman Ketika Terjadi Kontradiksi dalam Jarh Dan Ta'Dil - Bag. 1

    20 PEDOMAN KETIKA TERJADI KONTRADIKSI DALAM JARH DAN TA'DIL

    Bag. 1 - Pedoman 1 s.d. 7

    Ketika Tergabung Pada Seseorang Jarh (Mufassar) Dan Ta'Dil | Ketika Terkumpul Jarh Mujmal Dan Ta'Dil | Manahij Al-Muhaditsin Fil Jarh Wat-Ta'Dil | Saat Harus Tawaqquf Dalam Menerima Berita Jarh Kepada Seseorang | Tidak Diterima Jarh Kepada Orang Yang Dikenal Keimamannya Dan 'Adalahnya | Tidak Teranggapnya Jarh Ketika Sanadnya Tidak Sahih Kepada Imam Yang Dihikayatkan Darinya Jarh Tersebut | Tidak Diterima Jarh Dari Orang Yang Majruh Kecuali... | Tidak Diterima Jarh Yang Kuat Dugaan Sumbernya Dhoif

    Silsilah Dirosah Ulumil Hadits dari Kitab : DHOWABITH AL-JARH WAT-TA'DIL Hal. 55, Penulis : Asy-Syaikh Abdul Aziz Al-Abdul Lathif rahimahullah.

    Oleh : Al-Ustadz Abu Ubaidah Al-Ghandary
    Masjid Darul Ilmi, Surabaya (C) 2022

    Syarat-syarat Seorang yang Menta'dil dan Menjarh

    SYARAT-SYARAT SEORANG YANG MENTA'DIL DAN MENJARH

    Syarat-Syarat Yang Harus Ada Pada Seseorang Yang Men-Ta'Dil Dan Atau Men-Jarh | Diterimanya Jarh Dan Ta'Dil, Secara Mubham Atau Mufassar | Pedoman Dalam Menuntut Jarh Mufassar

    Dirosah Ulumil Hadits dari Kitab : 
    DHOWABITH AL-JARH WAT-TA'DIL Hal. 47
    Penulis : Asy-Syaikh Abdul Aziz Al-Abdul Lathif Rahimahullah

    Faedah tambahan lain yang terkait bisa dengar di sini

    Oleh : Al-Ustadz Abu Ubaidah Al-Ghandary
    Masjid Darul Ilmi, Surabaya (C) 2022

    Nasehat Penting dari Ibnu Sholah Bagi yang Ingin Masuk dalam Amalan di Bidang Jarh wa Ta'dil

    NASEHAT PENTING DARI IBNU SHOLAH BAGI YANG MASUK DALAM AMALAN DI BIDANG JARH WA TA'DIL

    Sumber : baca kitab silsilah dirosah ulumil hadits dari kitab Ma'rifatu Ulumil Hadits (Muqaddimah Ibnu Sholah) Pasal ke 61 Hal. 492

    Nasehat Ibnu Sholah bagi yang ingin masuk dalam amal di bidang Jarh wa Ta'dil | Contoh ulama yang dijuluki imam dan hujjah dalam jarh wa ta'dil tapi salah dalam menjatuhkan jarh pada seseorang, dan diakui oleh banyak ulama lainnya bahwa jarh beliau pada orang tersebut karena sentimen pribadi (sehingga tidak dianggap)

    Oleh : Al-Ustadz Abu Ubaidah Al-Ghandary
    Masjid Darul Ilmi, Surabaya (C) 2023